at9945cm

Camera mount microphone ini dilengkapi dengan 2 unit pickup ber-diameter lebar 14mm untuk kualitas sound yang oke dan jangkauan yang lebar (angle 90°). Pengaturan audio dengan XY stereo yang akurat yang memadukan unit mic Kiri dan Kanan untuk hasil tangkapan audio lebih balans.

AT9945CM mounted

Dengan satu sentuhan tombol Low-cut function (PAT), noise vibrasi dan hembusan angin yang tidak perlu dapat diredam dengan drastis.

AT9945CM switch

Selain itu, mic Kamera ini juga dibekali dengan wind-muff untuk meredam angin yang menimbulkan kebisingan.

AT9945CMwindmuff
Audio-Technica AT9945CM adalah pilihan mic kamera yang kompak, portable, ringan dan plugin power yg mudah serta hotshoe standar DSLR.

Spesifikasi Teknis

Freq response : 80-12.000Hz
Sensitivity : -42dB (0dB=1V/1Pa, 1kHz)
Impedance : 2.3k ohms
Connector : 3.5mm L-type gold plated stereo mini jack