Clarett 8Pre USB adalah audio interface 18-in/20-out yang menghadirkan 8 mic preamp berkemampuan superior, lengkap dengan fitur ‘Air’ yang dapat mereproduksi clarity dan respon frekuensi khas preamp legendaris ISA. Dua di antara kedelapan input mic/line tersebut adalah input berimpedansi tinggi yang dapat merekam sinyal yang super hot tanpa menimbulkan distorsi […]